
April 19, 2023
4 Asupan yang harus dihindari penderita Osteoarthritis
Osteoarthritis adalah peradangan kronis di sendi akibat kerusakan pada tulang rawan. Osteoarthritis adalah jenis arthritis atau radang sendi yang paling sering terjadi.
Kondisi ini menyebabkan keluhan, seperti sendi-sendi terasa sakit, kaku, dan bengkak.
Jika Bina Family adalah salah satu pengidap osteoarthritis, jangan lupa jaga asupan kamu dengan hindari makanan berikut agar tidak memperparah kondisi




No Comments
Sorry, the comment form is closed at this time.