August 24, 2023
Kandungan Unik Dalam ASI
Semua orang tahu bahwa ASI adalah makanan terbaik untuk bayi. Terdapat banyak bukti ilmiah bahwa pemberian ASI eksklusif pada 6 bulan pertama kehidupan dapat memenuhi kebutuhan nutrisi tumbuh kembang anak. Namun ternyata, masih ada beberapa fakta mengejutkan seputar ASI yang mungkin belum pernah Anda dengar...